Remote Cisco Telepresence TRC 5
Berikut Fungsi Remote Cisco Telepresence TRC 5 dibawah ini:
- Tombol Softkey / Shortcut key
- Mic Off untuk mematikan (mute) dan mengaktifkan kembali mikrofon
- Volume + dan – untuk mengatur volume
- Tombol OK/Pilih untuk konfirmasi pilihan
- Tombol Phonebook untuk menampilkan data phonebook
- Tombol Home, gunakan tombol ini untuk menampilkan /kembali ke menu utama
- Tombol Call key untuk mengeluarkan menu panggilan
- Tombol Clear key untuk menghapus karakter saat pengisian input text
- Tekan karet di kedua sisi remote untuk mengaktifkan system apabila sedang dalam posisi standby
- Tombol Presentation, untuk mengaktifkan dan mematikan presentasi
- Gunakan tombol ini untuk zoom in atau zoom out kamera
- Tombol panah untuk mengarahkan menu dan menggerakkan kamera.
- Tekan tombol ini untuk menampilkan layout menu, lalu pilih tampilan layout
- Tombol EndCall/Standby, tekan tombol ini untuk mengakhiri panggilan atau ketika sedang idle tekan dan tahan tombol ini untuk ke modus standby.
- Aplhanumerik keypad, gunakan keypad ini sama dengan ketika anda menggunakan telpon selular.
EmoticonEmoticon